Ekspansi Jaringan Fiber Optic Mendukung Segmen Bisnis Telekomunikasi WIFI berencana menerbitkan 2.94 miliar saham atau 55.56% dari modal ditempatkan dan disetor penuh, nilai nominal Rp100 per saham. Rasio Right Issue 4:5 Sebagai informasi, sejak 2022 WIFI tercatat telah mengoperasikan secara penuh jaringan serat optik sepanjang 5,724 kilometer di Pulau Jawa. Estimasi Rasio Keuangan Sebelum Right […]
Emiten properti kongsi Grup Agung Sedayu dan Salim, yakni PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk. (PANI) merilis indikasi jadwal dari penambahan modal dengan hak memesan efek terlebih dahulu (PMHMETD) atau rights issue. Berdasarkan keterbukaan informasi pada Selasa (19/9/2023), PANI menjadwalkan tanggal pernyataan efektif dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 16 November mendatang. Adapun recording date […]
Emiten Agung Sedayu dan Salim Grup, PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk atau PT PIK2 Tbk (PANI) berencana melakukan penambahan modal melalui hak memesan efek terlebih dahulu (PMHMETD) atau right issue sebanyak-banyaknya 8 miliar saham. Christy Grassela Corporate Secretary PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk (PANI) dalam keterangan resmi Rabu (13/9) menyampaikan bahwa PMHMETD II setara […]
Emiten Group Bakrie yang baru saja menjadi peserta baru di indeks global FTSE PT Darma Henwa Tbk (DEWA) melaporkan belum melaksanakan Penambahan Modal dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (PMHMETD) atau rights issue meski telah melewati batas waktu untuk menggelar aksi korporasi tersebut. Emiten jasa pertambangan Grup Bakrie itu telah mendapatkan restu dalam Rapat Umum […]