Untuk mendukung ekspektasi pemerintah terhadap jaringan gas yang cukup besar. Dimana Pemerintah memiliki target bahwa jaringan gas domestik merupakan salah satu upaya untuk mengurangi kebutuhan untuk impor LPG. Kebijakan pemerintah melalui kepanjangan tangannya yaitu BUMN, Perusahaan Gas Negara Tbk atau PGN (PGAS) menandatangani nota kesepahaman (MoU) kerjasama dengan PT Patra Jasa dalam pengembangan jaringan gas […]
PT Pertamina Gas Negara Tbk (PGAS) atau PGN berkomitmen menggalakkan pemanfaatan gas bumi dengan pengaliran melalui gas pipa, Compressed Natural Gas (CNG) atau Liquefied Natural Gas (LNG) untuk memenuhi kebutuhan gas bumi rumah tangga dan komersial melalui penandatanganan Nota Kesepahaman dengan PT Olympic Bangun Persada (OBP) untuk rencana Kerja Sama Pemanfaatan Gas Bumi dan Pengembangan Bisnis […]
PT PGN Tbk (PGAS) dan PT Solusi Sinergi Digital Tbk (WIFI) secara resmi menandatangani Nota Kesepahaman terkait Kerja Sama Pengembangan Jaringan Pipa Gas dan Penyediaan Layanan ICT untuk Sektor Rumah Tangga dan Komersial. Dalam siaran pers Pertamina Selasa (19/12) disebutkan Penandatanganan ini dilakukan oleh Direktur Strategi dan Pengembangan Bisnis PGN Rosa Permata Sari dan Presiden […]
Para pemegang saham PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) atau lebih dikenal dengan PGN telah mengambil keputusan yang ditetapkan melalui Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) Selasa (14/11/23), untuk melakukan peremajaan dalam jajaran manajemennya. Nama Amien Sunaryadi ditetapkan sebagai Komisaris Utama PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) (PGAS). Amien juga merangkap sebagai Komisaris Independen […]
SimInsight: Aksi korporasi PGAS ini memberikan sentimen yang positif dikarenakan mengindikasikan kemampuan PGAS dalam mengelola utang yang dimilikinya dengan efektif dan terkontrol – Ike Widiawati, Head of Research Sinarmas Sekuritas. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) tengah melakukan penawaran pembelian kembali surat utang sebanyak-banyaknya USD950 juta dengan memakai dana kas dan dana hasil pinjaman dari […]