Buyback Saham untuk Stabilkan PasarRegulator pasar modal menggelar diskusi dengan emiten pada Senin (03/03) terkait volatilitas Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) belakangan ini. Salah satu kesepakatan dalam diskusi tersebut adalah kebijakan buyback saham, yang diharapkan dapat menopang harga saham dan meningkatkan permintaan. Untuk mempercepat aksi buyback, regulator akan mengkaji kemudahan dengan buyback tanpa RUPS 📈 […]
Bursa Efek Indonesia (BEI) mengumumkan progres penyampaian laporan keuangan yang berakhir per 30 Juni 2023 oleh perusahaan tercatat atau emiten. Dalam pengumumannya itu, BEI menegaskan bahwa batas akhir penyampaian laporan keuangan interim yang berakhir per 30 Juni 2023 yang tidak diaudit dan tidak ditelaah secara terbatas oleh akuntan publik pada 31 Juli 2023. Berdasarkan pemantauan BEI, […]