Berita Investasi
Pergerakan saham emiten PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) dalam 5 hari bursa atau sepanjang pekan kemarin menguat tipis 1,17 persen ke level 1.300 dari harga pembukaan pekan lalu di level 1.285. Namun saham AKRA di pekan ini sempat menyentuh level terendah di 1.255 per saham. PT Arthakencana Rayatama selaku pemegang saham pengendali PT AKR Corporindo […]
Sejumlah pengurus teras menjala saham Bank Negara Indonesia (BBNI) senilai Rp13,21 miliar. Itu dengan memboyong 1.462.366 helai alias 1,46 juta helai dengan harga pelaksanaan Rp9.037,19 per lembar. Transaksi tersebut serentak dilakukan pada Senin, 14 Agustus 2023. Kecuali Askolani, seluruh direksi dan komisaris terlibat dalam transaksi tersebut. ”Tujuan transaksi dalam pelaksanaan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor […]
Jakarta, 10 Juli 2023 – Ratusan karyawan PT Asuransi Sinar Mas yang merupakan profil generasi muda produktif dalam rentang usia 25 hingga 50 tahun mengikuti kegiatan literasi keuangan dan investasi bertajuk SimInvestival Goes to Office: Asuransi Sinar Mas di Plaza Simas, Tanahabang, Jakarta Pusat pada Kamis (6/7). Para peserta antusias mengikuti kegiatan dengan tema “Connecting […]
PT Sinar Mas Agro Resources and Technology Tbk (SMAR) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp 570 per saham atau sejumlah Rp 1,65 triliun, berkisar 30% dari laba bersih perseroan tahun 2022. Keputusan ini disetujui oleh para pemegang saham SMAR dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Tahun Buku 2022 (RUPST) yang digelar pada Selasa (6/5). Wakil […]
Jakarta, 11 Mei 2023 – Setiap orang memiliki tujuan keuangan berbeda-beda dalam merencanakan hidupnya: ada yang ingin mempersiapkan masa pensiun sejak dini, ada yang ingin membeli rumah atau kendaraan, ada pula yang ingin membuka usaha sendiri, dan lain sebagainya. Oleh karena itu, sangat penting bagi setiap individu untuk memiliki perencanaan keuangan yang tepat dan sesuai […]
RUPST PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) atau Mitratel setujui pembagian dividen tunai total 99 persen dari laba bersih dan Buyback Saham Rp1,5 Triliun. Emiten grup Telkom, PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk. (MTEL) atau Mitratel menyetujui pembagian dividen tunai sebesar 70 persen dari laba bersih atau sejumlah Rp1,24 triliun atau sebesar Rp15,1178 per saham dan dividen spesial […]
Kenaikan laba bersih AUTO sejalan dengan meningkatnya pendapatan perseroan menjadi Rp5 triliun pada kuartal I/2023, atau tumbuh 8,6 persen secara tahunan. PT Astra Otoparts Tbk. (AUTO) mencatatkan laba bersih konsolidasian sebesar Rp432,9 miliar pada kuartal I/2023, tumbuh 92,1 persen dari periode sama tahun lalu sebesar Rp225,3 miliar. Kenaikan laba bersih AUTO sejalan dengan meningkatnya pendapatan […]