Articles
Dalam beberapa kepercayaan, ada banyak benda yang bisa menjadi pembawa keberuntungan loh SimFriend. Terutama disaat kita menaruhnya di dalam rumah atau di tempat usaha kita. Memang, beberapa benda bisa membawa vibes atau aura yang baik. Percaya gak percaya, dari beberapa barang sampai tanaman diyakini bisa menarik keberuntungan saat dibawa ke dalam rumah atau tempat usaha. […]
Dinamika pasar saham memang bergerak begitu dinamis. Akhir tahun kemarin Ike Widiawati, Head of Retail Research Sinarmas Sekuritas memprediksi bahwa IHSG akan menyentuh angka 7.700, sekarang IHSG diprediksi akan menembus angka 8.000 pada akhir tahun 2024 ini. Kira-kira apa sih yang membuat IHSG naik? Konsumsi domestik kala Pemilu 2024 diperkirakan akan naik, didorong oleh pengeluaran […]
SimFriend, setiap kali memasuki tahun yang baru, seringkali kita mempersiapkan resolusi yang ingin kita capai pada tahun yang akan datang. Namun, apakah ada impian kamu yang belum terwujud di tahun lalu? Atau jangan-jangan list pencapaian kamu sudah terpenuhi nih? Tapi SimFriend gak perlu berkecil hati nih kalau targetmu belum tercapai yah, karena disini SimInvest akan […]
SimFriend, apakah kamu sudah dengar berita bahwa di dekat Aceh ditemukan cadangan migas baru-baru ini? Ternyata cadangan migas ini ditemukan dengan jumlah yang fantastis loh, yaitu ditaksir di angka 4,68 miliar barrel. Penemuan cadangan migas raksasa ini diklaim melebihi cadangan migas yang ada di Arab Saudi. Namun, lokasi tepatnya memang bukan di Acehnya, tetapi berada […]
Tahun 2023 merupakan tahun yang penuh gejolak bagi perekonomian global karena masih tingginya level inflasi, kenaikan suku bunga yang agresif dan guncangan geopolitik yang meningkatkan ketidakpastian. Mayoritas negara di dunia sudah mulai menerima COVID-19 sebagai penyakit endemi sehingga semakin melonggarkan perbatasan perjalanan termasuk Tiongkok dan hal ini membawa peningkatan positif pada mobilitas global yang kembali […]
Pertama-tama, Bank Indonesia (BI) akan menggunakan nama baru yaitu BI-Rate untuk menggantikan nama BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRR) dengan tujuan untuk memperkuat komunikasi kebijakan moneter terhitung mulai 21 Desember 2023. Meskipun ada penggantian nama, Bank Indonesia memastikan bahwa ini tidak akan mengubah makna dan tujuan BI-Rate sebagai stance kebijakan moneter Bank Indonesia, serta operasionalisasinya […]
Dinamika industri teknologi kembali memakan korban. Setelah badai yang menghantam beberapa perusahaan rintisan pada rentang waktu 2022-2023, kini salah satu perusahaan rintisan yang telah berdiri sejak 2004, Zenius, mengumumkan akan berhenti beroperasi untuk sementara waktu. Sejak tahun 2004, Zenius telah memainkan peran penting dalam mewujudkan mimpi jutaan siswa, membantu mereka masuk ke perguruan tinggi negeri […]
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil menyentuh rekor barunya ke level 7.323 pada perdagangan perdana Tahun 2024 pada hari Selasa, 2 Januari 2024 lalu. Namun, sayang sekali nih SimFriend hal ini tidak berlangsung lama. Setelah kemarin mencetak rekor tertingginya, IHSG terpantau kembali melemah pada perdagangan sesi I Rabu 3 Januari 2024. Dikutip dari CNBC Indonesia, […]
KAI sebagai operator LRT Jabodebek pada awal tahun ini menambah jumlah perjalanan menjadi 240 perjalanan setiap harinya. Sebelumnya, pada bulan Desember KAI menerapkan skema jadwal sebanyak 202 perjalanan pada hari kerja dan 200 perjalanan pada akhir pekan. “Penyesuaian penambahan jadwal perjalanan ini berlaku mulai 2 – 15 Januari 2024, sehingga headway atau jarak antar kereta […]
Momen peralihan tahun seringkali menjadi momentum bagi banyak orang untuk menebak keberuntungan. Tidak terkecuali dengan peruntungan Shio yang beralih tiap terjadinya perubahan tahun kalender. Memasuki tahun 2024 ini, banyak yang mencari tahu bagaimana peruntungan mereka setahun kedepan. Salah satu cara yang lazim digunakan adalah melihat ramalan shio, yang berasal dari astrologi China. Tahun 2024 ini […]