Treasure Global Investments Limited melepas saham BUMI. “Tujuan transaksi adalah untuk shareholder restructuring dengan status kepemilikan saham secara langsung,” ujar manajemen dalam keterbukaan informasi di BEI, Kamis (22/1/2026). 💡🤓 Status kepemilikan saham secara langsung, Intinya, perusahaan sedang “beres-beres” agar struktur pemiliknya lebih rapi dan “nggak ribet”. Berikut penjelasan simpelnya: 🛠️ Shareholder Restructuring: Bayangin kamu punya […]
Market Indonesia | IHSG IHSG Melemah Tipis 0.20% IHSG ditutup turun 0.20% ke level 8,992 pada perdagangan Kamis (22/01). Indeks sempat bertahan di zona hijau namun berakhir di zona merah dengan pelemahan terbatas. Pelemahan IHSG dibebani oleh saham PTRO, BUMI, dan BRPT. Value transaksi tercatat dengan nilai transaksi jumbo Rp38.06 triliun, lebih tinggi dibandingkan hari […]