Pemerintah memberi kisi-kisi tarif Bea Keluar (BK) ekspor batubara akan dikenakan di kisaran 1-5% mulai 2026. Target penerimaan negara diperkirakan mencapai ±Rp20 triliun per tahun. 🎯 Tujuan Kebijakan: untuk menyeimbangkan kontribusi fiskal, karena kontribusi penerimaan negara dari batu bara selama ini dinilai lebih rendah dibanding komoditas seperti minyak dan gas. 🔧 Mekanisme Teknis (Rancangan) 🔴 […]
Market Indonesia | IHSG IHSG Sentuh ATH di Level 8,700 IHSG ditutup menguat 0.90% ke level ATH 8,711 pada perdagangan Senin (08/12). Indeks bergerak solid di zona hijau dengan range pergerakan 8,642 – 8,720. Penguatan IHSG didorong oleh saham DSSA, GOTO, dan COIN. Value transaksi tercatat dengan nilai transaksi sebesar Rp27.33 triliun, lebih tinggi dibandingkan […]