🧐 Adakah rencana kenaikan produksi ditengah penurunan harga minyak mentah?OPEC mungkin kesulitan untuk memulihkan produksinya, di tengah pasokan yang masih tinggi serta turunnya harga minyak mentah. Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak dan sekutunya telah menahan pasokan selama hampir dua tahun dalam upaya untuk menopang harga, dan sekarang berupaya untuk mengembalikan barel secara bertahap. Peningkatan produksi dijadwalkan […]
Market Indonesia | IHSG IHSG ditutup Melemah 0.65% Pada perdagangan Selasa, IHSG ditutup di zona merah, turun 0.65% ke level 7,242. Perdagangan kemarin konsisten bergerak di teritori negatif dan sempat menyentuh level terendahnya di 7,227. Pelemahan IHSG disebabkan oleh turunnya saham TLKM, BBRI, dan AMMN. Sektor yang mengalami pelemahan diantaranya Sektor Transportation, Infrastructure, dan Energy […]